Monday, February 22, 2016

Melepaskan Flashdrive/Flashdisk Tak Perlu Eject Dari PC/Laptop

Pada postingan kali ini saya ingin memberikan info tentang usb flashdrive UFD ada kita sering menyebutnya flashdisk. Flasdisk ini kerap kali di gunakan oleh orang utnuk mentransfer file dari satu komputer ke komputer lainnya. Memang cara ini lebih efektif bagi kita yang tidak terkoneksi ke internet, tapi mungkin kadang kita merasa agak ribet karena setiap kali akan di cabut dari PC/Laptop kita haru me-eject terlebih dahulu. Tentunya hal ini sangat menggangu bagi kita. Tetapi apakah boleh flashdisk tersebut kita cabut tanpa meng-eject nya terlebih dahulu melaui ikon safely removal di taskbar atau klik kanan pada flashdisk tersebut? Jawaban nya boleh, tetapi hanya untuk windows 7 ke atas  ya gan.

Nah  pada windows 7 memang ada yang namanya fitur Quick Removal untuk flashdisk. Dan bagai mana cara setting supaya flashdisk kita bisa di cabut tanpa di eject terlebih dahulu. Sebenarnya memamg secara khusus windows 7 sudah mensetting hal ini secara default. Tapi bagi agan yang ingin mengecek nya silakan simak langkah-langkahnya berikut ini.

Langkah-langkah nya :

Pertama - Masukkan flashdisk agan tentunya yang masih berfungsi hehe kemudian masuk ke Computer klik kanan pada flashdisk agan lalu pilih dan klik Properties lalu pilih tab Hardware maka akan muncul seperti gambar di bawah ini.














 Kedua - Kemudian pilih nama flashdisk agan dan Klik tombol Properties.



Ketiga - Maka akan tampil seperti gambar di bawah ini. Kemudian klik Change Setting.














Keempat - Setelah itu akan muncul tab baru dan pilih pada Policies. seperti gambar di bawah ini.














Nah disitu ada Menu Quick Removal yang sudah secara default tersetting dan yang satu lagi Better Performance. Pilih Quick Removal agar flash disk agan bisa di cabut tanpa harus di eject laku klik Ok.

Oke sekian dulu ulasan dari saya tentang flashdisk ini semoga membantu dan bermanfaat bagi agan-agan semua. Terima Kasih. Keep Enjoy!
Disqus Comments