1.1 Selamat Datang di openSUSE
Untuk petunjuk instalasi yang lebih rinci baca dokumentasi openSUSE di http://doc.opensuse.org/.
1.2 Persyaratan System
- Prosesor Pentium* III 500 MHz atau yang lebih tinggi (disarankan Pentium 4 2.4 GHz keatas atau prosesor AMD64 or Intel* EM64T)
- Ukuran RAM 512 MB (disarankan 1 GB)
- 3 GB ruang disk yang tersedia atau lebih
- Resolusi layar 800 x 600 (disarankan 1024 x 768 atau yang lebih tinggi)
1.3 Instalasi openSUSE
Gunakan petunjuk berikut jika sebelumnya tidak ada sistem Linux pada komputer Anda, atau jika Anda ingin mengganti sistem Linux yang sudah ada.
- Masukkan keping DVD openSUSE ke dalam drive, kemudian jalankan ulang komputer Anda untuk memulai tahap instalasi.
- Pilih Enter. Ini akan memuat proses instalasi openSUSE dan akan memulai tahap instalasi dalam modus normal.pada tampilan boot dan tekan
- Pilih bahasa dan tata letak keyboard yang akan digunakan selama instalasi dan untuk sistem yang terinstal.Baca License Agreement dan lanjutkan denganjika Anda setuju. Jika tidak setuju, tekan untuk membatalkan proses instalasi.
- Pilihdan lanjutkan dengan .
- Gunakan peta atau menu drop-downdan untuk mementukan jam dan zona waktu yang akan digunakan pada sistem Anda. Lanjutkan dengan .
- Pilih desktop yang ingin anda gunakan.dan adalah lingkungan desktop yang powerful, dengan KDE hampir mirip dengan tampilan Windows. Alternatif lain juga tersedia ketika anda mengklik . Lanjutkan dengan .
- Tentukan pengaturan partisi untuk openSUSE pada langkah ini. Biasanya pada kasus yang wajar, Anda bisa menggunakan pengaturan yang sudah diusulkan sistem tanpa melakukan perubahan lagi. Terima usulan tersebut dengan dan lanjutkan dengan proses instalasi. Untuk pengguna berpengalaman juga dapat menyesuaikan usulan ( ) atau menerapkan skema partisi mereka sendiri ( ).
- Ketik nama lengkap Anda pada kolom, nama login pada , dan kata sandi pada .Untuk alasan keamanan, sandi Anda harus setidaknya memiliki delapan karakter dan harus berisi huruf besar, huruf kecil dan angka. Kata sandi bersifat case-sensitive (huruf besar dan huruf kecil dianggap berbeda).Secara default, kata sandi yang Anda masukkan di sini akan digunakan juga untuk administrator sistem,
root
. Hilangkan tanda centang pada jika Anda memilih untuk menentukan kata sandi yang berbeda untukroot
pada langkah selanjutnya.Dengan login otomatis diaktifkan, boot sistem akan langsung masuk ke desktop Anda tanpa proses otentikasi sama sekali. Jika Anda menyimpan data sensitif pada sistem atau komputer ini juga diakses oleh orang lain, Anda seharusnya tidak mengaktifkan opsi ini.Lanjutkan dengan. - Ketik sandi untuk akun administrator sistem (disebut juga pengguna
root
). Tahap ini akan dilewati jika Anda mengaktifkan pada langkah sebelumnya.Anda jangan pernah melupakan sandiroot
. Setelah Anda masukkan di sini, sandi tidak dapat dikembalikan. Sandi hanya dapat diatur ulang dengan administrative assistance. Lanjutkan dengan . - Gunakan layar Installation Setting untuk meninjau pengaturan Anda sebelumnya serta beberapa pengaturan yang secara otomatis diusulkan. Jika diperlukan, ubah pengaturannya dengan menu Change.Klikuntuk melanjutkan. Tergantung pada pemilihan perangkat lunak yang dipilih, Anda mungkin harus menerima perjanjian lisensi tambahan dengan mengeklik . Sebelum proses instalasi yang sebenarnya dimulai Anda akan melihat layar berikut:
- Klikuntuk memulai instalasi.
- Proses instalasi biasanya membutuhkan waktu antara 15 dan 30 menit. Lamanya proses instalasi tergantung pada kinerja sistem dan software yang dipilih. Selama proses instalasi berlangsung, Anda mungkin sebaiknya melihat presentasi produk, catatan rilis terkini atau rincian log instalasi.
- Setelah menyelesaikan proses instalasi dari semua software yang dipilih, instalasi openSUSE akan melakukan booting ke sistem Linux yang baru untuk melakukan konfigurasi sistem secara otomatis. Ini bertujuan untuk mengkonfigurasi jaringan dan akses Internet serta mengaktifkan hardware Anda. Proses ini tidak membutuhkan interaksi apapun.
- Jika Anda telah memilih fungsi masuk otomatis sebelumnya, desktop akan dimulai langsung. Jika tidak, Anda akan melihat layar login. Pilih nama pengguna dan ketikkan kata sandi Anda pada kolom Enter untuk masuk.. TekanSumber : http://www.kangarif.com